Erat | artinya

erat

adalah erat a 1 kuat sehingga tidak mudah lepas (tt ikatan, pegangan): pegangannya – sekali sehingga sukar dilepaskan; 2 teguh (tt janji, pertalian): telah diadakan perjanjian yg – antara kedua negara itu; 3 karib benar (tt persahabatan): kedua perantau itu telah menjalin persahabatan yg –;
erat-erat a kuat-kuat; dng kuat (erat) sekali: peganglah ~ , jangan sampai terlepas;
meng·e·rat·kan v 1 menjadikan erat (tt ikatan); 2 meneguhkan (pertalian, persaudaraan): diadakan malam silaturahmi untuk ~ tali persaudaraan;
mem·per·e·rat v 1 menjadikan lebih erat (tt ikatan); 2 menjadikan lebih akrab (tt persahabatan)

erat

1 tight, firm. 2 firm (of promise, etc.). 3 close (of relationship).

sinonim: akrab, baik, dekat, intim, karib, kemas, kencang, ketang, ketat, kuat, melekat, mesra, rapat, rodong, sempit, sendat, singset, tegang, terik,

antonim: renggang,


Keterangan Penggunaan simbol pada Kamus KBBI.
SimbolBentukKeterangan
aadjectivemendefinisikan Adjektiva yaitu bentuk kata sifat atau "ajektip"
vverbmendefinisikan Verba, yaitu bentuk "kata kerja"
nnounmendefinisikan bentuk "kata benda"
kikiasanmendefinisikan bentuk kata "kiasan" (ibarat)
pronpronounmendefinisikan kataganti, yaitu kata yang meliputi kata ganti, kata tunjuk, atau kata tanya
cakpercakapanmendefinisikan kata cakap/percakapan (tidak baku)
arkArkaismendefinisikan bentuk kata yang tidak lazim digunakan, kuno atau ketinggalan zaman
advadverbmendefinisikan kata keterangan/tambahan, yaitu kata keterangan atau tambahan yang menjelaskan verba, adjektiva, dan adverbia lain
--Pengganti kataSimbol tersebut digunakan dalam contoh kalimat atau sebagai pengganti kata untuk entri yang dimaksud. Contoh disini, adalah pengganti Erat