Bendung | artinya

bendung

adalah ben·dung n 1 pengempang untuk menahan air di sungai (tepi laut dsb); tanggul; 2 Tan rintangan yg bersifat kontinu dan padat, letaknya tidak selalu melintangi sebuah sungai, tujuannya untuk mengalihkan, mengawasi, dan mengukur aliran air;
bebas bendung yg tidak terendam; – segi empat bendung yg berpuncak tajam dng pelimpahan berbentuk segi empat; – segitiga bendung yg berpuncak tajam yg terkontraksi dng sisi yg membentuk sudut dng puncaknya di sebelah bawah; – terendam bendung yg apabila digunakan, permukaan air hilirnya sama atau lebih tinggi dp puncak bendung tsb, besar debit airnya dipengaruhi oleh tinggi air hilir;
mem·ben·dung v 1 mengempang aliran (sungai) sehingga airnya tertahan atau terkumpul untuk disalurkan ke tempat lain: mereka - sungai itu dan mengalirkan airnya ke sawah-sawah; 2 ki menahan; menghalangi: pasukan dikerahkan untuk - serangan musuh;
ter·ben·dung v 1 dapat dibendung; terempang; 2 tertahan; terhalang;
ben·dung·an n bangunan penahan atau penimbun air untuk irigasi (pembangkit listrik dsb);
pem·ben·dung n 1 orang yg membendung; 2 alat untuk membendung;
pem·ben·dung·an n proses, cara, perbuatan membendung

bendung

1 dike. 2 dam.

sinonim: dam, pengembang,


Keterangan Penggunaan simbol pada Kamus KBBI.
SimbolBentukKeterangan
aadjectivemendefinisikan Adjektiva yaitu bentuk kata sifat atau "ajektip"
vverbmendefinisikan Verba, yaitu bentuk "kata kerja"
nnounmendefinisikan bentuk "kata benda"
kikiasanmendefinisikan bentuk kata "kiasan" (ibarat)
pronpronounmendefinisikan kataganti, yaitu kata yang meliputi kata ganti, kata tunjuk, atau kata tanya
cakpercakapanmendefinisikan kata cakap/percakapan (tidak baku)
arkArkaismendefinisikan bentuk kata yang tidak lazim digunakan, kuno atau ketinggalan zaman
advadverbmendefinisikan kata keterangan/tambahan, yaitu kata keterangan atau tambahan yang menjelaskan verba, adjektiva, dan adverbia lain
--Pengganti kataSimbol tersebut digunakan dalam contoh kalimat atau sebagai pengganti kata untuk entri yang dimaksud. Contoh disini, adalah pengganti Bendung