Bantah | artinya
- bantah
-
adalah ban·tah n pertengkaran;
ban·tah-ban·tah n berbagai pertengkaran; percekcokan;
ber·ban·tah v bertengkar mulut; bercekcok: dimulai dr - akhirnya jadi berkelahi;
ber·ban·tah-ban·tah v saling membantah; berulang-ulang berbantah;
mem·ban·tah v 1 melawan (menentang, menyerang) perkataan orang: tidak ada yg berani - perintah raja; 2 menyangkal (pendapat, kabar, dsb); tidak membenarkan (menyetujui dsb): juru bicara perusahaan itu - kabar yg telah tersiar di masyarakat;
- janji mengingkari janji; tidak menepati janji;
mem·ban·tahi v membantah berkali-kali: terdakwa - semua tuduhan yg dilontarkan kepadanya;
mem·ban·tah·kan v berbantah memperebutkan sesuatu; memperdebatkan: mereka - soal warisan ;
ter·ban·tah·kan v dapat dibantah: ucapannya tidak - ;
ban·tah·an n sangkalan: - thd ketidakbenaran berita itu telah dimuat di surat kabar;
per·ban·tah·an n pertengkaran mulut; perdebatan; perbalahan;
mem·per·ban·tah·kan v membantahkan; memperdebatkan;
pem·ban·tah n 1 penyangkal; 2 orang yg membantah; 3 orang yg suka membantah;
pem·ban·tah·an n perlawanan atau penentangan dng mulut; penyangkalan
- bantah
say in disagreement.
sinonim: berkilah, bertengkar, melawan, membalah, membangkang, memberontak, memprotes, memusuhi, menampik, menangkis, mendaga, mendagi, mendebat, menegah, menengkar, menengkari, menentang, menepis, menggugat, menghujat, mengingkari, menolak, menyanggah, menyangkal, menyenta,
antonim: menurut,
Simbol | Bentuk | Keterangan |
---|---|---|
a | adjective | mendefinisikan Adjektiva yaitu bentuk kata sifat atau "ajektip" |
v | verb | mendefinisikan Verba, yaitu bentuk "kata kerja" |
n | noun | mendefinisikan bentuk "kata benda" |
ki | kiasan | mendefinisikan bentuk kata "kiasan" (ibarat) |
pron | pronoun | mendefinisikan kataganti, yaitu kata yang meliputi kata ganti, kata tunjuk, atau kata tanya |
cak | percakapan | mendefinisikan kata cakap/percakapan (tidak baku) |
ark | Arkais | mendefinisikan bentuk kata yang tidak lazim digunakan, kuno atau ketinggalan zaman |
adv | adverb | mendefinisikan kata keterangan/tambahan, yaitu kata keterangan atau tambahan yang menjelaskan verba, adjektiva, dan adverbia lain |
-- | Pengganti kata | Simbol tersebut digunakan dalam contoh kalimat atau sebagai pengganti kata untuk entri yang dimaksud. Contoh disini, adalah pengganti Bantah |